Payment point atau rekening titipan adalah dana pembayaran dan masyarakat yang dikumpulkan untuk keuntungan rekening giro pihak tertentu. Bias
anya berasal dari penjualan jasa suatu badan (perusahaan) yang pembayarannya dilakukan melalui bank secara periodik. Misalnyapembayaran untuk rekening listrik kepada PLN, rekening telepon untuk PT TELKOM, pembayaran PBB untuk Kantor Kas Negara dan uang sumbangan perkuliahan untuk suatu perguruan tinggi.

Post a Comment

أحدث أقدم