Programmer
Programmer mengubah Spesifikasi yang diberikan oleh sistem
analis ke dalam instruksi yang bisa dijalankan oleh komputer.
Langkah mngubah ke dalam kode yang bisa dijalankan
komputer ini disebut coding. Code generator telah
dikembangkan untuk menghasilkan kode dari spesifikasi yang
telah dibuat, menghemat waktu dan biaya. Tujuan dari
penggunaan CASE (Computer Aided Software Engineering)
adalah untuk menyediakan beberapa code generator yang
secara otomatis menghasilkan 90% atau lebih dari spesifikasi
sistem normal yang diberikan oleh programmer secara normal.

Business manager
Kelompok lain dalam pengembangan sistem adalah manajer
bisnis misalnya kepala bagian atau kepala departemen atau
eksekutif perusahaan. Manajer-manajer ini penting karena
mereka memiliki kekuatan pendanaan pengembangan sistem
dan mengalokasikan sumber daya yang diperlukan untuk
keberhasilan proyek.

Teknisi lainnya
Masih banyak lagi teknisi lain yang terlibat dalam
pengembangan sistem diantaranya:
  1. database administrator
  2. Ahli network dan telekomunikasi

Post a Comment

أحدث أقدم