Kisi-Kisi Tes CPNS 2021 Sistem CAT
a. Kisi-Kisi TWK (Tes Wawasan Kebangsaan)
No. Kopetensi Dasar Materi Prediksi
1. Pancasila Pancasila 5
2. Undang Undang Dasar 1945 UUD 45 5
3. Bhineka Tunggal Ika Bhineka Tunggal Ika 5
4. Negara Kesatuan Republik Indonesia
(meliputi sistem tata negara Indonesia
baik pemerintah pusat dan daerah,
sejarah perjuanan bangsa, serta peranan
Bangsa Indonesia dalam tatanan regional
maupun global)
Sistem Tata Negara 4
Sejarah Nasional 3
Hubungan Internasional 3
Bahasa Indonesia 5
Total 30

b. Kisi-kisi TIU (Tes Intelegensia Umum)
No. Kopetensi Dasar Materi Prediksi
1. Penalaran Verbal (kemampuan
menyampaikan informasi secara lisan
maupun tertulis)
Sinonim 2
Antonim 2
Analogi 3
Kelompok Kata 3
2. Penalaran Numerikal (kemampuan
melakukan operasi perhitungan angka dan
melihat hubungan antara angka-angka)
Aljabar 3
Aritmetika 3
Deret 4
3. Penalaran Logika (kemampuan melakukan
penalaran secara runtut dan sistematik)
Penarikan
Logika
5
4. Penalaran Analitis (kemampuan mengurai
suatu permasalahan secara sisematik)
Penalaran
Analitis
5
Total 30

c. Kisi-kisi TKP (Tes Karakteristik Pribadi)
No. Kopetensi Dasar Prediksi
1. Integritas Diri 4
2. Semangat Berprestasi 4
3. Kreativitas dan Inovasi 4
4. Orientasi pada Pelayanan 4
5. Orientasi kepada Orang Lain 4
6. Kemampuan Beradaptasi 4
7. Kemampuan Mengendalikan Diri 4
8. Kemampuan Bekerja Mandiri dan Tuntas 3
9. Kemauan dan Kemampuan Belajar Berkelanjutan 3
10. Kemampuan Bekerja Sama dalam Kelompok 3
11. Kemampuan Menggerakkan dan Mengoordinasi Orang Lain 3
Total 40

Post a Comment

أحدث أقدم