1. Adanya penggunaan sumber daya organisasi, baik sumber daya manusia, maupun faktor-faktor produksi lainnya. Sumber daya tersebut meliputi sumber daya manusia, sumber daya alam, sumber daya keuangan, serta informasi (Griffin,2002)
  2. Adanya proses yang bertahap dari mulai perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan pengimplementasian, hingga pengendalian dan pengawasan.
  3. Adanya seni dalam menyelesaikan pekerjaan.
  4. Sumber Daya Organisasi
  5. Sumber Daya Manusia
  6. Sumber Daya Informasi
  7. Sumber Daya Fisik
  8. Sumber Daya Keuangan
  9. Sumber Daya Alam, dll

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama