Kumpulan Soal Keperawatan HIV/AIDS beserta Jawaban Bag. 6
1 Pemakaian jarum suntik yang tidak steril oleh pemakai dapat menyebabkan penularan penyakit…


A. Demam berdarah


B. HIV/AIDS


C. Disentri


D. Maag


E. Vertigo

Jawaban B




2 Jika penggunaan obat dihentikan maka pecandu akan mengalami rasa nyeri,gemetar, demam, dan berkeringat, hal ini disebut?


A. Overdosis


B. Kumat


C. Fly


D. Sakau


E. Halusinasi

Jawaban D




3 Yang tidak tergolong zat adiktif…


A. Amfetamin


B. Kopi dan Teh


C. Sirop


D. Alcohol


E. Sabu

Jawaban C




4 Dampak psikologis yang ditimbulkan pengguna napza adalah…


A. Lambat kerja,ceroboh


B. Hilangnya kepercayaan diri


C. Agiatif, ganas, tingkah laku brutal


D. Sulit berkonsentrasi


E. Semua jawaban diatas benar

Jawaban E




5 Peran perawat sebagai provider dalam penyalah gunaan napza adalah…


A. Perawat melakukan pendidikan kesehatan tentang napza


B. Perawat secara langsung memberikan asuhan keperawatan kepada klien baik secara individu, keluarga, atau masyarakat


C. Perawat memberikan contoh hidup sehat


D. Perawat harus mempunyai pengetahuan yang cukup tentang napza


E. Semua jawaban diatas benar 

Jawaban B




6 Berikut ini yang termasuk dalam jenis narkotika adalah, kecuali…


A. Kokain


B. Heroin


C. Petidine


D. Kodein


E. Amfetamin

Jawaban E




7 Berikut adalah upaya penanggulangan penyalahgunaan narkotika,kecuali…


A. Preventif


B. Represif


C. Kuratif


D. Rehabilitative


E. Advokat

Jawaban E




8 Zat yang masuk dalam kategori golongan depresan,sebagai akibat dari penyalahgunaan napza adalah, kecuali…


A. Morfin


B. Sedative


C. Hipnotik


D. Heroin


E. Amfetamin

Jawaban E




9 Dibawah ini adalah jenis opioid yang dapat menyebarkan virus HIV/AIDS melalui jarum suntik, kecuali…


A. Kokain


B. Morfin


C. Heroin


D. Kodein


E. Candu

Jawaban E




10 Diazepam dapat digolongkan pada psikotropika golongan…


A. I


B. II


C. III


D. IV


E. V

Jawaban D




Post a Comment

Lebih baru Lebih lama